Selasa, 06 Juni 2017

Basmati Mix Bumbu Merk Merhan

Merhan adalah merk dari Paket beras basmati plus bumbu, 1 box merhan berisi 450g beras basmati sella dan bumbu Biryani/ Mandi dan Kabsah.

Ini adalah cara supaya semua orang bisa memasak menu makanan timur tengah / arab dengan mudah. Merhan memiliki 3 varian rasa yaitu : Nasi Kabsah, Nasi Mandi dan Nasi Biryani. Kini Anda bisa memasak makanan timur tengah dengan cita rasa yang sama dengan makan di saudi maupun di yaman.

Produk ini di produksi oleh CV. Fada Food yang sudah mempunyai pengalaman 7 tahun di timur tengah.

Untuk  pemesanan silahkan hubungi kami:

Mojokerto: 082230033992, Sidoarjo : 081330088840, 081316025750, Surabaya: 085733902015




Tidak ada komentar:

Posting Komentar